Skip to main content

Cara Mendaftar Hosting Gratis di InfinityFree



Nah, pada kesempatan kali ini saya akan mengajari cara mendaftar Hosting Gratis di InfinityFree. Tapi sebelumnya saya akan menjelaskan terlebih dahulu secara singkat apa itu InfinityFree.

InfinityFree adalah sebuah website hosting yang memberikan Unlimited Disk Space dan Unlimited Bandwidth. Infinityfree.net adalah sebuah layanan hosting yang disponsori oleh iFastNet yang memiliki dua layanan yaitu berbayar (Premium) dan Gratis (free).

InfinityFree juga menyediakan berbagai layanan fitur-fitur untuk layanan hosting gratis, yaitu :
  • Hosting gratis dan cepat
  • 99,9% Up Time
  • Hosting tanpa batas
  • Hosting sepenuhnya gratis
  • Tidak ada iklan paksaan
  • Host domain apa saja

Fitur Web Hosting Infinity Free:
  • Unlimited Disk Space
  • Unlimited Bandwidth
  • 10 Email Accounts
  • 400 MySQL Databases
  • PHP 5.4, 5.5, 5.6, 7.0
  • MySQL 5.6
  • Apache 2.4 with .htaccess
  • Linux 3.2
  • Free Subdomain Name
  • Free SSL on all websites
  • Free Cloudflare CDN
  • Free DNS Service


Nah, setelah mengetahui sedikit mengenai apa itu IfinityFree. Sekarang kita langsung saja gimana sih cara mendaftar di InfinityFree supaya bisa mendapatkan hosting gratis, Ikuti langkah-langkah di bawah ini .

  1. Kunjungi website resmi infinityFree di Login to your account - InfinityFree > Klik Pada Bagian Sign Up.

  2. Kemudian isi biodata anda seperti email ddl > Selanjutnya klik Create acount

  3. Lalu lakukan Verifikasi Email, Nanti akan ada email masuk ke email anda

  4. Kemudian buka email > klik link yang ada di email

  5. Setelah proses Verifikasi akun berhasil, silahkan login menngunakan akun yang sudah anda daftarkan tadi.

     
  6. Kemudian setelah berhasil login menggunakan akun gmail yang anda daftarkan tadi, berati anda sudah berhasil.

Nah, jadi itu tadi cara mendaftar account ke infinityFree agar bisa mendapatkan hosting gratis. Jika ada yang mau di tanyakan silahkan tinggalkan komen di bawah saja. Bila ada kekurangan saya mohon maaf yang sebesar-besarnya, sekian dan terimakasih ...








Comments

Post a Comment

Artikel Populer

Apa Itu Query SQL

  Assallammualaikum wr.wb Halo teman-teman, pada kesempatan kali ini kita akan membahas secara lengkap mengenai apa sih itu yang namanya query sql?.  Jika teman-teman baru saja memulai belajar mengenai database atau baru belajar mysql database, pasti tidak asing dengan yang namanya query ini. Belajar quey mysql adalah hal yang paling dasar dan penting bagi seseorang pemula sebelum belajar lebih jauh lagi. Apa itu Query? Query sendiri merupakan sebuah perintah ataupun syntax yang biasanya digunakan untuk mengelola sebuah database atau tabel di dalam sebuah database MySql. Query lebih di kenal dengan nama SQL (Structured Query Language) yang memiliki arti sebuah bahasa yang digunakan untuk mengakses data dalam basis data rasional. Bahasa query yang paling populer dikalangan database administrator pada saat ini adalah SQL.  SQL  (Structured Query Language) memiliki tiga jenis Query yaitu : 1. DDL (Data Definition Language) DDL merupakan perintah sql yang digunakan untuk...